DEPOK (eNBe Indonesia) - Produser film Manoj Punjabi mengonfirmasi film KKN di Desa Penari akan ada Versi Extended atau versi lanjutannya dengan durasi yang lebih panjang.
Dari cuplikan video yang dibagikan ia memberikan update terbaru mengenai rencana Film "KKN Di Desa Penari Extended".
"Kita akan buat, sudah lagi proses KKN Extended Version," katanya, seperti dikutip Antara, Senin (27/6).
Baca Juga: Penyaluran KUR di NTT Hingga Mei Capai Rp 1,68 Triliun
Film dengan versi lanjutan ini disebut-sebut akan berdurasi hingga 2 jam 40 menit hingga 2 jam 50 menit.
"Jadi kita ada materi kurang lebih 40 menit, 40 menit lebih tapi gak tau bisa 2 jam 40 menit, 2 jam 50 menit, untuk KKN Extended Version,” ucapnya.
Durasi ini lebih panjang 40 menit dari durasi Versi Uncut yang hanya 130 menit.***
Artikel Terkait
Muncul di Tengah Kontroversi Bahasa Daerah, Film Nana Sukses Tembus Festival Berlin
Jenifer Lopez Kembali ke Dunia Peran Lewat Film Komedi Romantis
Diperkirakan Tidak Menarik, Film Morbius Raih 561,8 Miliar
Sandiaga Uno Ungkap Indonesia Australia Berpotensi Bekerja Sama di Bidang Seni dan Film
Kemendikbudristek Apresiasi Kesuksesan Film Desa Penari